Jawaban
16 Oktober 2023 12:29:17
Pesan
Selamat siang bapak/ibu, berikut kami sampaikan informasi dokter umum dan dokter spesialis/sub spesialis pada tahun 2022 di Kabupaten Temanggung:
a.dokter umum: 178;
b.dokter spesialis/sub spesialis dan dokter gigi spesialis: 77.