Jawaban
16 November 2023 15:02:18
Pesan
Kemungkinan kakeknya sudah tidak terdaftar di data DKD (Data Kemiskinan Daerah). karena syarat mendapatkan Bansos SANKa wajib terdaftar di data DKD. Untuk lebih jelasnya bapak/ibu bisa datang ke Kantor Dinas Sosial bertemu dengan Mas Nanang / Mbak Ratih, dengan membawa berkas SANKA, seperti Fotocopy KK, KTP, Akta Kematian.