Daftar Pesan Dishub

WAGE1783666

Izin bertanya. Apakah parkir resmi di Temanggung ini memang tidak ada karcisnya kah? Padahal saya lihat di Perda—saya lupa di pasal berapa—menyatakan bahwa juru parkir harus memberikan karcis. Kemudian untuk biaya parkirnya, apakah biaya yang benar masih Rp. 1000? Soalnya saya kalau parkir kok membayar Rp. 2000. Terima kasih.

Lihat Detail

WAGE1827362

Saya mau melaporkan terkait lampu penerangan jalan dijalan kranggan-pringsurat di desa nguwet sudah beberapa waktu ini padam.mohon untuk ditindak lanjuti

Lihat Detail

WAGE1843754

Bapak / Ibu pemerintah Temanggung saya Warga desa Guntur menginformasikan bahwa jalan mulai dari Terminal sampai Kertek Progo sering terjadi laka lantas yg memakan korban, apakah ada upaya preventif mengantisipasi hal tersebut, misal memasang pembatas Marka di tengah jalan, hal yg rawan biasa nya pengendara mendahului keluar Marka tengah sehingga dari lawan arah / saat mau menyeberang sangat rawan. Mohon tanggapan nya, matur nuwun.

Lihat Detail

WAGE1872565

Ijin melaporkan lampu PJU di desa klumpit nampirejo udah 1 minggu ini mati belum ada yg menangani

Lihat Detail

WAGE1881688

Lampu penerangan jln,depan pasar Kranggan jln utama,tepatnya depan toko onderdil sinar jaya motor,tepatnya ada 2titik yg mati lampu jln nya segera di perbaiki karna sangat gelap dan rawan kejahata,

Lihat Detail

WAGE1892614

SELAMAT PAGI. Assalamualaikum wr. wb Ditujukan untuk dinas terkait. (dishub) BERKAITAN DENGAN RAMAINYA JALUR TRANSPORTASI DI DEPAN SD NEGERI 1 NGADIREJO. DAN RAWANYA TERJADI LAKA. KARENA BNYAKNYA SISWA DAN MASYARAKAT YANG MENGGUNAKAN JALUR UNTUK PENYEBRANGAN. . KAMI MOHON UNTUK DINAS TERKAIT BISA MEMBERIKAN PRASARANA BERUPA ZOSS. ATAU ZONA SELAMAT SEKOLAH. TERIMAKASIH. MOHON UNTUK SEGERA DITINDAK LANJUTI.

Lihat Detail

WAGE1920310

Lampu penerangan jalan dijalan kranggan pringsurat sudah beberapa hari ini mati mohon untuk diperbaiki karena kalo malam hari sangat gelap dan membahayakan pengguna jalan

Lihat Detail

WAGE1939329

Sugeng sore bapak ibu admin, nderek niku sek gadah toko klambi 308 teng manding nderek di sanjangi, nek jalur lambat niku damel umum mboten dipek dewe Mosok ajeng lewat dalane di pasang paving, njuk damel parkiran sepeda motor kaleh parkir mobil, enten tukang parkire sisan Mbok tulung pak dishub nopo pak satpol ajeng lewat kok kangelan, ajeng mlampah kok mlipire bahaya kudu lewat dalan gede

Lihat Detail

WAGE1979163

Lampu PJU pertigaan kepatran hidup mati..hidup mati...di sertai suara kretek2 efek hujan deras semalam ????

Lihat Detail

WAGE2007655

Selamat malam min,mau laporan tentang lampu penerangan jalan dusun menayu desa bulu bagian utara, Bagian yang mati RT 6 Rt 1 RT 2 mati saluranya dan otomatisnya kayak.e ada yang konslet. Sudah lumayan lama mati,kemarin sudah laporan ke PLN katanya suruh laporan ke DPU. Sudah kirim email ke dpu,belum ada responya. Mohon bantuanya min,segera di tindak lanjuti,soale jalan utama....kalau malam gelap,bahaya banyak anak kecil. Terimakasih

Lihat Detail
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Temanggung
Jl. Jend. Sudirman No. 41-42 Temanggung Kodepos 56216
Telepon: (0293) 4961389
Email: kominfo@temanggungkab.go.id

Ikuti Media Sosial kami

© 2525 Pemerintah Kabupaten Temanggung